Asteroid | Penjelasan, Contoh, Perbedaan Asteroid dan Komet

Asteroid Asteroid adalah benda langit yang terdiri dari batuan dan logam dengan berbagai ukuran yang bergerak di ruang angkasa dan berputar mengelilingi Matahari (atau bintang lain), bukan planet atau bulan. Meskipun mereka mengorbit matahari seperti planet, ukurannya jauh lebih kecil dari planet. Ukurannya dapat bervariasi dari kurang dari satu sentimeter hingga beberapa ratus kilometer dengan … Lanjutkan membaca Asteroid | Penjelasan, Contoh, Perbedaan Asteroid dan Komet